Cara Mengatasi Rasa Mengantuk Saat Bekerja: Trik dan Tips Efektif

Bersama ini kami sampaikan informasi tentang Cara Mengatasi Rasa Mengantuk Saat Bekerja: Trik dan Tips Efektif, Sebagai berikut:

Jika kamu sering mengalami ngantuk saat kerja dan menghambat proses kerjamu, kamu perlu melakukan beberapa yang bisa membuat kamu konsentrasi kembali dan menghilangkan rasa ngantuk.

Jika kamu adalah pekerja kantoran yang padat akan jam kerja dan sedikit waktu untuk beristirahat, apalagi jika kamu sudah berkeluarga maka semakin sedikit waktu istirahatmu dan bisa membuat kamu ngantuk saat kerja. Rasa ngantuk adalah hal yang wajar yang sering terjadi akibat tubuh kelelahan dan kurangnya istirahat.

Selain kelelahan masih banyak hal yang menjadi penyebab dasar seseorang merasakan ngantuk. Apalagi jika ngantuk saat kerja, dan akan mengganggu kinerja kamu.

Cara Mengatasi Rasa Mengantuk Saat Bekerja: Trik dan Tips Efektif

Penyebab Yang Bikin Kamu Ngantuk saat kerja

Sebagian orang akan mengalami ngantuk pada saat kerja, dan setiap orang pastinya mengalami ngantuk dengan alasan dan penyebab yang berbeda. berikut penyebab yang bikin kamu ngantuk saat kerja :

  1. Insomnia
  2. Stress atau Depresi
  3. Kurang Minum Air Putih
  4. Kurang Gerak Aktif
  5. Obat-Obatan

Cara Mengatasi Ngantuk Saat Kerja

Berikut berapa tips dari kami yang bisa kamu coba :

  1. Minum Kopi
  2. Tidur Siang di Jam Istirahat
  3. Perbanyak Gerak
  4. Teknik Pernafasan
    Teknik pernafasan yang bisa kamu coba untuk menghilangkan ngantuk saat kerja:
    – Duduk dengan tegak di kursimu, fokuslah untuk bernapas menggunakan perut.
    – Letakkan tangan kananmu pada perut, tepat di bawah rusuk. Kemudian, letakkan tangan kirimu pada dada.
    – Tarik napas dalam-dalam melalui hidung dan biarkan perut mendorong tangan kananmu. Jangan memmbiarkan dada kamu bergerak.
    – Embuskan napas melalui bibir yang mengerucut.
    – Ulangi semua sebanyak 10 kali.
  5. Mendengarkan Musik
  6. Cuci Muka
  7. Lakukan Peregangan
  8. Meningkatkan Kualitas Tidur
  9. Pastikan Ruang Kerja Terang

Demikian kami sampaikan informasi tentang Cara Mengatasi Rasa Mengantuk Saat Bekerja: Trik dan Tips Efektif, semoga bermanfaat.

Loading


Web Populer: Biaya | Info Kerja | Polling | Berita | Lowongan Kerja