Biaya Rumah Sakit Non BPJS Kesehatan

Bersama Ini Kami Sampaikan Informasi Biaya Rumah Sakit Non BPJS Kesehatan, sebagai berikut:

1. Biaya Rumah Sakit Non BPJS untuk Rawat Inap

Biaya rawat inap dibedakan berdasarkan ruangan yang dipilih dan layanan yang ditawarkan untuk proses perawatan pasien. Harga ini berlaku dalam hitungan per malam untuk satu pasien.

  • Pelayanan rawat inap ruang gabung: Rp302.000
  • Pelayanan rawat inap kelas III: Rp302.000
  • Pelayanan rawat inap kelas II: Rp352.000
  • Pelayanan rawat inap kelas I: Rp538.000
  • Pelayanan rawat inap ruang isolasi: Rp538.000
  • Pelayanan rawat inap kelas VIP: Rp970.000
  • Pelayanan rawat inap isolasi dan NICU: Rp970.000
  • Pelayanan rawat inap VVIP: Rp1.395.000
  • Pelayanan rawat inap HCU/ICU/PICU: Rp2.875.000

2. Biaya Rumah Sakit Non BPJS untuk Poli Mata

  • Konsultasi dokter: Rp254.000
  • Angkat jahitan: Rp300.000 – Rp500.000
  • OCT Scan: Rp468.000
  • USG Mata: Rp630.000
  • Laser Perifer Iridektomi: Rp1.472.000
  • Tindakan injeksi: Rp2,2 juta – Rp2,6 juta
  • Suntik botox: Rp6.134.000

3. Biaya Rumah Sakit Non BPJS untuk Pelayanan Jantung Terpadu

  • Pemeriksaan dasar: Rp120.000 – Rp400.000
  • Doppler Vaskular: Rp600.000 – Rp1,2 juta
  • Holter Monitoring: Rp1,5 juta – Rp2,8 juta
  • Stress Echo Debutamin: Rp1,2 juta

4. Biaya Rumah Sakit Non BPJS untuk Layanan Onkologi Radiasi

  • Rawat luka: Rp255.000
  • One day care: Rp800.000
  • Sewa C-Arm: Rp1,6 juta
  • Simulator: Rp2 juta
  • CT Simulator: Rp2,5 juta
  • Tindakan CITO: Rp17,4 juta

5. Biaya Rumah Sakit Non BPJS untuk Instalasi Radiologi dan Kedokteran Nuklir

  • Radiologi: Rp52.000 – Rp205.000
  • Radiologi diagnostik tanpa kontras: Rp220.000 – Rp870.000
  • Radiologi diagnostik dengan kontras: Rp260.000 – Rp2,6 juta
  • CT scan non kontras: Rp1,6 juta – Rp4,4 juta
  • CT scan kontras: Rp4 juta – Rp13 juta
  • Layanan kedokteran nuklir: Rp730.000 – Rp23 juta
  • MRI non kontras: Rp2,4 juta – Rp4,3 juta
  • MRI kontras: Rp3 juta – Rp8,9 juta
  • Radiologi gigi: Rp82.000 – Rp160.000
  • Radiologi anak: Rp270.000 – Rp3 juta

6. Biaya Rumah Sakit Non BPJS untuk Uji Laboratorium (Kelas III)

  • Kimia klinik: Rp33.000 – Rp306.000
  • Imunologi: Rp33.000 – Rp2,2 juta
  • Bakteriologi: Rp32.000 – Rp387.000
  • Hematologi: Rp26.000 – Rp681.000

7. Biaya Rumah Sakit Non BPJS untuk Tindakan Operasi

  • Operasi mata: Rp2,8 juta – Rp21,7 juta
  • Operasi otak (stereotactic surgery): Rp26 juta

Itulah rincian biaya rumah sakit non BPJS Kesehatan yang dibebankan pada pasien yang tidak dilindungi asuransi.

Demikian kami sampaikan informasi tentang Biaya Rumah Sakit Non BPJS Kesehatan, semoga bermanfaat.

Loading


Web Populer: Biaya | Info Kerja | Polling | Berita | Lowongan Kerja