Cara Cek Paket Telkomsel Lewat SMS dengan Mudah dan Cepat

Bersama ini kami sampaikan informasi tentang Cara Cek Paket Telkomsel Lewat SMS dengan Mudah dan Cepat, Sebagai berikut:

Masyarakat Indonesia sudah tahu kalau Telkomsel menghadirkan jaringan internet berkualitas, bahkan menjangkau dari Sabang sampai Merauke. Selain itu, cara cek paket Telkomsel lewat SMS perlu diketahui, guna memastikan kuotanya masih ada atau tidak.

Telkomsel menyediakan paket data dengan harga beragam, bahkan harganya sama seperti operator seluler lain. Kamu bisa membelinya secara offline atau online, agar komunikasi dapat berjalan lancar dan tidak pernah putus setiap hari.

Kamu pun dapat membeli dan memilih paket internet sesuai dengan kebutuhan masing-masing. Di samping itu, harganya terjangkau dan bisa dibeli secara harian, mungguan atau bulanan lho. Pembeliannya pun bisa dilakukan melalui aplikasi atau tidak, sehingga kamu dapat kirim pesan atau telepon dengan sanak saudara.

Daftar Paket Telkomsel InternetMAX

  • InternetMAX Lite 3 GB
    • Kuota Internet: 0,5 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 2 GB.
    • Paket YouTube: 0,5 GB.
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.15,000.
  • InternetMAX 8 GB
    • Kuota Internet: 0,5 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 5,5 GB.
    • Paket Sosmed: 2 GB (LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.27,000.
  • InternetMAX 14 GB
    • Kuota Internet: 1 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 10 GB.
    • Paket Sosmed: 3 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.38,000.
  • InternetMAX 24 GB
    • Kuota Internet: 1,5 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 14,5 GB.
    • Paket Sosmed: 8 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.60,000.
  • InternetMAX 35 GB
    • Kuota Internet: 2 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 23 GB.
    • Paket Sosmed: 10 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.75,000.
  • InternetMAX 40 GB
    • Kuota Internet: 2 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 28 GB.
    • Paket Sosmed: 10 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.80,000.
  • InternetMAX 51 GB
    • Kuota Internet: 3 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 35 GB.
    • Paket Sosmed: 13 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.105,000.
  • InternetMAX 58 GB
    • Kuota Internet: 3 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 42 GB.
    • Paket Sosmed: 13 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.115,000.
  • InternetMAX 70 GB
    • Kuota Internet: 5 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 50 GB.
    • Paket Sosmed: 15 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.125,000.
  • InternetMAX 80 GB
    • Kuota Internet: 5 GB.
    • Kuota Internet Lokal: 60 GB.
    • Paket Sosmed: 15 GB (Facebook, Instagram, LINE, WhatsApp, TikTok, Zoom, MusicMAX dan GamesMAX).
    • Masa Berlaku: 30 hari.
    • Harga: Rp.135,000.

Cara Aktifkan Paket Telkomsel Lewat Kode USSD

  • Pertama, buka aplikasi Telepon atau Phone melalui smartphone kamu.
  • Ketik *363#.
  • Tekan tombol Panggil atau Call.
  • Ketik angka sesuai dengan jenis kuota yang diinginkan.
  • Klik Kirim.
  • Terakhir, ikuti instruksi selanjutnya sampai kuota internet sudah aktif dan siap digunakan.

Cara Aktifkan Paket Telkomsel Lewat Aplikasi MyTelkomsel

  • Download aplikasi MyTelkomsel via Google Play Store (Android) atau App Store (iPhone).
  • Klik Install.
  • Jalankan dan buka aplikasi tersebut.
  • Masuk menggunakan nomor Telkomsel aktif.
  • Tekan tombol Masuk atau Login.
  • Kode OTP akan dikirim ke nomormu melalui SMS untuk verifikasi.
  • Pada halaman utama, pilih menu Belanja atau Shop.
  • Cek dan tentukan jenis paket internet yang diinginkan.
  • Klik Beli atau Buy.
  • Kemudian, atur metode pembayaran sesuai dengan keinginanmu.
  • Lakukan pembayaran supaya kuota internet bisa segera digunakan.

Cara Cek Paket Telkomsel Lewat SMS

Telkomsel selalu memastikan semua pelanggannya dapat akses internet tanpa batas. Namun, jika jaringannya tiba-tiba lemot, kemungkinan besar kuotamu sudah habis. Kamu harus mengecek jumlah paket internet yang tersisa secara berkala.

Kami akan membantumu untuk memeriksa detail paket data yang masih ada, sehingga kamu dapat menggunakannya secara maksimal. Kamu dapat mencoba cara cek paket Telkomsel dengan SMS, sampai aplikasi MyTelkomsel yang satu sama lain bisa diakses secara gratis.

Cara Cek Paket Telkomsel Lewat SMS

  • Buka aplikasi Pesan atau Message melalui smartphone kamu terlebih dulu.
  • Ketik SMS baru dengan format UL(spasi)INFO.
  • Kirim SMS ke nomor 3636.
  • Terakhir, tunggu beberapa saat sampai muncul SMS pemberitahuan berisi jumlah kuota internet yang tersisa.

Cara Cek Paket Telkomsel Lewat Telepon

  • Pertama, buka aplikasi Telepon atau Phone dari ponselmu.
  • Ketik *888#.
  • Tekan tombol Panggil atau Call.
  • Layar akan menampilkan daftar menu pop-up yang bisa dipilih.
  • Ketuk opsi Cek Pulsa & Kuota.
  • Klik Kirim.
  • Pilih menu Cek Kuota.
  • Tekan tombol Kirim.
  • Klik Cek Kuota Internet.
  • Terakhir, tekan tombol Kirim untuk mengetahui sisa kuota internet yang masih bisa digunakan.

Cara Mengecek Paket Telkomsel Lewat Aplikasi MyTelkomsel

  • Buka aplikasi MyTelkomsel di HP kamu.
  • Masuk menggunakan nomor Telkomsel aktif.
  • Tekan tombol Masuk atau Login.
  • Lakukan verifikasi dengan baik dan benar (jika diminta).
  • Pilih menu Internet.
  • Informasi tentang jumlah kuota dan masa aktif yang tersisa akan ditampilkan secara otomatis.

Cara Mengecek Paket Telkomsel Lewat Situs Resmi

  • Kunjungi situs resmi Telkomsel via www.telkomsel.com.
  • Login menggunakan nomor Telkomsel aktif.
  • Pada halaman utama, tekan tombol berlogo telepon.
  • Informasi tentang jumlah paket data dan masa aktif yang tersisa akan muncul di layar.

Cara Mengecek Paket Telkomsel Pascabayar

  • Pertama, buka aplikasi MyTelkomsel di HP kamu terlebih dulu.
  • Login dengan nomor Telkomsel yang aktif.
  • Lakukan verifikasi menggunakan kode OTP yang dikirim melalui SMS.
  • Pilih menu Internet.
  • Terakhir, tunggu beberapa saat sampai detail kuota dan masa aktif yang tersisa muncul secara otomatis.

Demikian kami sampaikan informasi tentang Cara Cek Paket Telkomsel Lewat SMS dengan Mudah dan Cepat, semoga bermanfaat.

Loading


Web Populer: Biaya | Info Kerja | Polling | Berita | Lowongan Kerja