Biaya Service ECU mobil di Bengkel

Bersama Ini Kami Sampaikan Informasi Biaya Service ECU mobil di Bengkel, sebagai berikut:

Penyebab Utama ECU Mobil Mengalami Kerusakan

Memang, Electronic Control Unit (ECU) ini menjadi komponen mobil paling penting. Sebab, tidak mudah bagi montir bengkel untuk mengetahui jenis kerusakan hanya dilihat dari gejalanya saja. Sehingga, butuh pengecekan pada komponen ECU agar kerusakan mobil dapat diketahui hanya dalam beberapa menit saja.

Namun akan timbul masalah apabila komponen ECU ini justru mengalami kerusakan. Ada beberapa faktor yang menyebabkan komponen ECU mobil bermasalah hingga mengalami kerusakan. Diantaranya adalah sebagai berikut ini :

  1. Kerusakan Pada Rangkaian Listrik di Jalur Sensor Injeksi

Pertama, kerusakan ECU mobil ini disebabkan oleh adanya kerusakan pada rangkaian listrik di jalur sensor injeksi. Hal ini tentu saja sangat berakibat fatal. Sebab ECU bisa mengalami gagal fungsi karena aliran listrik yang menyambar bagian ECU. Oleh sebab itu, segera cek kondisi mobil di bengkel terdekat. Dan jangan lupa, tanya kembali biaya service ECU mobil agar pengeluaran tidak membengkak.

  1. Kesalahan Pada Penggunaan Koil Motor Karburator

Kedua, terkadang pemilik tidak mengetahui bahwa setiap tipe dan jenis koil motor karburator ini sangat berbeda. Jika pemilik menggunakan koil motor yang tidak sesuai dengan tipe mobil miliknya, maka akan berdampak pada rusaknya bagian ECU mobil. Oleh sebab itu, berhati-hatilah dalam memasang koin motor karburator mobil Anda.

  1. Faktor Usia

Dan yang terakhir adalah faktor usia ECU mobil yang digunakan. Rata-rata, pemilik mobil wajib melakukan penggantian ECU yang telah memasuki usia 7 tahun hingga 10 tahun pemakaian. Sebab, jika tidak diganti maka ECU tidak mampu memberikan data pengecekan yang akurat. Oleh sebab itu, kunjungi bengkel mobil terpercaya untuk proses penggantian ECU mobil lama dengan ECU mobil yang baru.

Biaya Service ECU mobil di Bengkel

Sebagai pemilik mobil memang wajib mengganti komponen ECU yang telah rusak. Sebab, jika dibiarkan akan berakibat fatal. Salah satunya adalah montir bengkel tidak dapat mengetahui jenis kerusakan mobil Anda dan dapat menyebabkan komponen mobil lainnya turut mengalami kerusakan.

Namun sebelum itu, pemilik kendaraan juga berhak tahu berapa harga biaya untuk menservice komponen ECU mobil. Rata-rata, biaya untuk service ECU mobil ini berkisar antara Rp. 300.000 hingga Rp. 1.00.000 (tergantung jenis ECU mobil dan tingkat kerusakan ECU).

Akan tetapi, untuk penggantian unit ECU mobil ini memakan biaya yang tidak sedikit. Rata-rata, harga ganti ECU mobil ini berkisar sekitar Rp. 700.000 hingga Rp. 3.500.000 (tergantung merk dan tipe mobil). Harga tersebut belum termasuk biaya service ECU mobil yang dikerjakan oleh montir bengkel.

Demikian kami sampaikan informasi tentang Biaya Service ECU mobil di Bengkel, semoga bermanfaat.

Loading


Web Populer: Biaya | Info Kerja | Polling | Berita | Lowongan Kerja